KAPOLSEK KALIS IPDA FRANS CATUR WINARTO MELALUI ANGGOTANYA MENGHADIRI PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI (BLT)
POLSEK KALIS - KAPOLSEK KALIS IPDA FRANS CATUR WINARTO MELALUI ANGGOTANYA MENGHADIRI PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI (BLT) DANA DESA (DD) DESA NANGA TUBUK KECAMATAN KALIS KABUPATEN KAPUAS HULU PERIODE BULAN APRIL, MEI DAN JUNI TAHUN 2024.
Tribratanews.polri.go.id , polda kalbar, polres kapuas hulu- Kapolsek Kalis IPDA FRANS CATUR WINARTO melalui Kanit Binmas Polsek Kalis AIPDA Markus lk menghadiri penyaluran bantuan langsung tunai (BLT) kepada masyarakat di Desa Nanga Kalis Kecamatan Kalis Kabupaten Kapuas Hulu, kamis (9/05/2024).
Adapun pesan-pesan yang disampaikan oleh AIPDA MARKUS LK agar dalam penggunaan bantuan langsung tersebut betul-betul dapat memberi dampak Signifikan serta bermanfaat bagi penerima bantuan sebagaimana yang telah di programkan oleh pemerintah melalu pemerintahan desa yang mengalami krisis miskin extrim yang terdampak dari COVID 19 yang sudah berjalan sejak tahun 2019.Ujar AIPDA MARKUS LK
Kapolres Kapuas Hulu AKBP HENDRAWAN , SIK MH melalui Kapolsek Kalis IPDA FRANS CATUR WINARTO " mengatakan bahwa Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yang telah dilakukan oleh Polsek Kalis dalam upaya pengawasan terhadap penggunaan dana desa (DD) yang bersumber dari APBN ". Ujar Ipda Frans catur Winarto
“Dengan adanya BLT (bantuan langsung tunai) dana desa ini diharapkan kepada masyarakat turut serta membantu pemerintah khususnya pemerintah desa dalam penangganan miskin extrim yang terdampak virus covid 19 walaupun penyebarannya sudah mulai terkendali ujar IPDA Frans catur Winarto
Penulis : Markus Lk
0Comments
Komentarlah dengan bijak